Pages

Wednesday, September 25, 2013

BIOLOGI SEL

Apa yang di maksut dengan biologi sel?

biologi sel adalah ilmu biologi/ ilmu kehidupan yang mempelajari tentang apapun yang mencakup sel (macam-macam, struktur, fungsi, dll).

 Apa makhluk hidup itu?

Makhluk hidup itu adalah :
  • berkembang dan tumbuh
  • reproduksi
  • bermetabolisme
  • homeostasis

SEL merupakan suatu bagian terkecil dari makhluk hidup.

sel dibagi menjadi dua:
  1. eukariotik (protista,plantae,fungi, dan animal) :
    • sel sejati (memiliki 2 membran, membran sel dan membran inti)
    • lebih kompleks (memiliki ribosom,kromosom mitokondria, dll)
    • ukuran lebih besar dari sel prokariotic
  1. prokariotik (archaea dan bakteri) : 
    • memiliki 1 membran saja(tidak memiliki membran inti)
    • ukuran lebih kecil darisel eukariotik
    • tidak kompleks


No comments:

Post a Comment